-->
Soal Praktikum Vlan
Sebelum mengerjakan soal praktikum dibawah ini jangan lupa berdoa terlebih dahulu menurut agama dan kepercayaan kita masing-masing dan jangan lupa mengucapkan syukur alhamdulillah semoga kita termasuk dari hamba yang selalu bersyukur. (jika kita selalu bersyukur terhadap nikmat allah maka akan ditambah oleh allah dengan nikmat-nikmat yang lain. tetapi apabila kita kufur dan tidak mensyukuri nikmat allah maka sungguh azab allah sangat pedih).

Perhatikan  Pertanyaan berikut ini:

Zicko adalah seorang admin jaringan pada sebuah perusahaan yang bergerak dibidang pemasaran perangkat jaringan. Zicko diminta untuk melakukan pembaharuan seluruh jaringan yang berada di kantornya yang terdiri dari 5 lantai.. Masing-masing lantai pada bangunan tersebut ada beberapa devisi yang secara logikal terpisah. Adapun identifikasi tiap-tiap gedung seperti dibawah ini:

Lantai 1 dengan ketentuan:
  • Dipimpin oleh seorang Devisi yaitu Manager Area
  • Disediakan 5 unit server untuk kepentingan masing-masing devisi
  • Memliki anggota sebanyak 15 orang
  • 3 anggota terlibat dalam devisi manager Pemasaran
  • 3 anggota terlibat dalam devisi Manager Produksi
  • 3 anggota terlibat dalam devisi Manager Packing
  • 3 anggota terlibat dalam devisi Manager Distribusi
  • layanan server DHCP dan Web Server
  • port trunk GigabitEthernet0/1

Lantai 2 dengan ketentuan:
  • Dipimpin oleh seorang Devisi yaitu Manager Pemasaran
  • Memliki anggota sebanyak 15 orang.
  • 3 anggota terlibat dalam devisi manager Distribusi
  • 3 anggota terlibat dalam devisi Manager Produksi
  • 3 anggota terlibat dalam devisi Manager Packing
  • 3 anggota terlibat dalam devisi Manager Area
  • port trunk GigabitEthernet0/1
Lantai 3 dengan ketentuan:
  • Dipimpin oleh seorang Devisi yaitu Manager Distribusi
  • Memliki anggota sebanyak 15 orang.
  • 3 anggota terlibat dalam devisi manager Pemasaran
  • 3 anggota terlibat dalam devisi Manager Produksi
  • 3 anggota terlibat dalam devisi Manager Packing
  • 3 anggota terlibat dalam devisi Manager Area
  • port trunk GigabitEthernet0/1
Lantai 4 dengan ketentuan:
  • Dipimpin oleh seorang Devisi yaitu Manager packing
  • Memliki anggota sebanyak 15 orang.
  • 3 anggota terlibat dalam devisi manager Pemasaran
  • 3 anggota terlibat dalam devisi Manager Produksi
  • 3 anggota terlibat dalam devisi Manager Dsitribusi
  • 3 anggota terlibat dalam devisi Manager Area
  • port trunk GigabitEthernet0/1
Lantai 5 dengan ketentuan:
  • Dipimpin oleh seorang Devisi yaitu Manager Produksi
  • Memliki anggota sebanyak 15 orang.
  • 3 anggota terlibat dalam devisi manager Pemasaran
  • 3 anggota terlibat dalam devisi Manager Packing
  • 3 anggota terlibat dalam devisi Manager Distribusi
  • 3 anggota terlibat dalam devisi Manager Area
  • port trunk GigabitEthernet0/1
Dipesilahkan untuk melakukan ekplorasi terhadap soal yang diatas. Masing-masing Device Switch diberikan nama sesuai dengan devisi yang bersangkutan. setelah itu setiap akan melakukan akses ke switch via telnet atau ssh wajib mengisi username dan password untuk keamanannya. 

Jika masih belum memahami materi silahkan kunjungi materinya dilink ini vlan trunk


semoga berhasil dan sukses

LihatTutupKomentar

Renponsif 2